Power Supply Variabel LM317

Friday, March 26th, 2021 - Power Supply

Power supply variabel adalah power supply (adaptor) yang memiliki level tegangan output variabel (dapat diatur). Untuk membuat rangkaian power supply variabel dapat digunakan regulator tegangan variabel seperti IC LM317. IC LM317 merupakan chip IC yang didesain khusus sebagai regulator tegangan positif yang dapat diatur. Rangkaian Power Supply Variabel LM317 ini memiliki tegangan output yang dapat diatur dari 1,25 volt DC sampai 15 volt DC. Keluaran dari rangkaian Power Supply Variabel LM317 ini mampu diberi beban sampai dengan arus maksimal 1 A. Rangkaian Power Supply Variabel LM317 ini menggunakan travo 1A dengan CT dan output transformtor tersebut 18V CT 18V. IC1 LM317 pada rangkaian Power Supply Variabel LM317 ini harus dipasang heatsink untuk menyerap panas pada saat IC regulator tersebut bekerja. Untuk membuat rangkaian power supply variabel sendiri dapat digunakan gambar rangkaian lengkap dari Power Supply Variabel LM317 dimaksud.

Rangkaian Power Supply Variabel LM317

Power Supply Variabel LM317,Rangkaian Power Supply Variabel LM317,Penurun tegangan (Voltage Step-down),Penyearah tegangan (rectifier),Regulator tegangan variabel,power supply,variable power supply,rangkaian power supply,rangkaian power supply variable,rangkaian adaptor variabel,power supply lm317,regulator variabel,regulator lm317,membuat power supply variabel,membuat power supply lm317, lab power supplies, programmable power supplies, programmable dc power supplies, variable dc power supplies, variable dc power supply, adjustable dc power supply, programmable power supply,power supply variabel,rangkaian power supply variabel rakitan,skema power supply variabel,gambar rangkaian power supply variabel,pcb power supply variabel,harga power supply variabel,jual power supply variabel,kit power supply variabel

Untuk mengatur tegangan output dari rangkaian Power Supply Variabel LM317 ini dilakukan dengan mengatur potensiometer VR1. Pada rangkaian Power Supply Variabel LM317 dipasang LED sebagai indikator power dari rangkaian ini.

Secara garis besar rangkaian power supply variabel dengan IC LM317 pada gambar diatas terdiri dari beberapa bagian sebagi berikut.

  • Penurun tegangan (Voltage Step-down), merupakan transformer CT 18V yang berfungsi untuk menurunkan tegangan AC 220V menjadi tegangan 18 Volt AC.
  • Penyearah tegangan (rectifier), merupakan konfigurasi dioda D1 dan D2 dengan kapasitor elektrolit C1 yang berfungsi untuk menyearahkan tegangan AC menjadi tegangan DC.
  • Regulator tegangan variabel, dibangun dengan IC LM317 yang berfungsi sebagai regulator tegangan dengan level tegangan output dapat diatur menggunakan potensiometerVR1.

Share Power Supply Variabel LM317

Like Dan Ikuti Perkembangan Belajar Elektronika

Artikel Terkait Power Supply Variabel LM317